Program

SGI memiliki beberapa model pembinaan bagi para aktivis gurunya. Hal ini bertujuan untuk memperluas jangkauan kabermanfaatan, jaringan kolaborasi pendidikan, dan juga memperkuat penokohan kepemimpinan aktivis guru sebagai penerima manfaat. Pembinaan ini merupakan investasi dalam menyiapkan SDM pendidikan yang unggul dan berkualitas di seluruh wilayah Indonesia.